Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2016

DEKALOG FILSAFAT HIDUP ORANG NGADA

Orang Ngad(h)a merupakan salah satu etnis yang mendiami tanah Flores, Nusa Tenggara Timur. Sebagai masyarakat yang memiliki tatanan nilai kehidupan agama, ideologi, politik, sosial dan budaya, tentunya orang Ngada memiliki filsafat hidup yang menuntun arah dan tujuan hidupnya.   Berikut ini adalah Sepuluh Daftar Prinsip yang menjiwai orang Ngadha dalam kehidupan sehari-hari, yaitu : 1. DEWA ZETA NITU ZALE HARAFIAH : Allah di tempat tinggi, Dewa Bumi di tempat terdalam di bumi. MAKNA : Mengabdi Allah Yang Maha Tinggi, Menghargai Dewa Bumi sebagai Penguasa/Penunggu di Bumi. INTI : Aspek Ketuhanan 2. BODHA MOLO NGATA GO KITA ATA HARAFIAH : Harus memandang baik terhadap manusia. MAKNA : Hargailah sesamamu manusia. INTI : Aspek Kemanusiaan. 3. DHEPO DA B